Senin, 19 Maret 2012

Perbedaan yang Informatif & Tidak Informatif

JobStreet.com
·      JobStreet menurut saya merupakan link dari suatu lowongan pekerjaan yang cukup informatif. Misalnya pada saat pendaftaran registrasi account ini (Sign UP) cukup informatif karena setiap kotak-kotak yang harus diisi pada pengisian data profil terdapat penjelasannya atau ketentuannya yang terdapat pada samping kotak yang akan diisi.

·   Jika terdapat suatu kesalahan dalam pengisian data profil tersebut makan akan ada pemberitahuan dimana letak dari kesalahan dalam pengisian itu.

                                          
Isi dari JobStreet
·      Pada tampilan JobStreet terlihat lebih memudahkan kita untuk mencari pekerjaan yang sesuai dengan keinginan kita melalui situs jejaring internet. Dimana disana terdapat Jobs for Fresh Grads/Students, Jobs looking for more Applicants,selain itu  juga terdapat pilihan Specializations, Locations, atau pun Position Levels.



·      Perusahaan yang terdapat di JobStreet ada beberapa yang cukup informatif karena perusahaan tersebut memberi keterangan yang cukup lengkap termasuk alamat dari perusahaan tersebut. Tetapi ada juga perusahaan yang kurang informatif karena keterangan yang diberikan kurang lengkap seperti tidak ada alamat jelas dari perusahaan tersebut. Disini saya menambil contoh perusahaan yang kurang informatif dalam memberikan informasi.
Contoh yang kurang informatif / kurang jelas

· Dalam gambar tersebut sedikit dijelaskan mengenai beberapa kriteria (responsibilities dan requirements) yang dibutuhkan dalam perusahaan tersebut. Selain itu dalam company address pada hal depannya (Company Information) diberikan alamat, dimana alamat tersebut untuk alamat yang ditujukan dalam mengirim lamaran ataupun alamat dari perusahaan tersebut.


Career.com
·   Career menurut saya merupakan link dari suatu lowongan pekerjaan yang kurang informatif. Hal itu terlihat dari cara pendaftaran registrasi account ini (Sign UP) yang kurang informatif karena hanya tedapat beberapa kotak saja, diantaranya email address, password, dan confirm password saja.

·   Jika terdapat suatu kesalahan dalam pengisian data profil tersebut makan akan ada pemberitahuan tetapi pemberitahuan tersebut hanyalah pemberitahuan yang kurang informatif.


Isi dari Career
·        Walaupun dalam cara registrasi terlihat kurang informatif tetapi dalam memberikan informasi mengenai jenis-jenis pekerjaan yang terdapat di Career terlihat cukup informatif. Karena terdapat beberapa jenis-jenis pekerjaan sesuai dengan apa yang diinginkan kita.

MyJobSearch.com
  •       MyJobSearch menurut saya merupakan link dari suatu lowongan pekerjaan yang cukup informatif.    Seperti JobStreet, MyJobSearch juga memberikan informasi yang cukup lengkap. Tetapi informasinya tidak selengkap seperti informasi JobStreet.

  •      Jika terdapat suatu kesalahan dalam pengisian data profil tersebut makan akan ada pemberitahuan dimana letak dari kesalahan dalam pengisian data tersebut.




Tidak ada komentar:

Posting Komentar